FAKTOR-FAKTOR PENGARUH KEBERHASILAN MENYIMAK



Rost pada tahun 1991 berpendapat mengenai adanya faktor yang utama dalam menyimak di ruangan kelas ialah dimana siswa menulis poin-poin yang penting akan materi simakna.

Selain itu, tarigan pada tahun 1994 menambahkan akan adanya aspek-aspek yang merupakan faktor dalam keterampilan menyimak.
  • bisa membedakan antara bunyi fonemis
  • dapat melakukan pengingatan kembali atas kata-kata
  • dapat melakukan identifikasi atas susunan bahasa dari kelompok kata 
  • dapat melakukan identifikasi atas aspek-aspek baik pragmatik, ekspresi, ataupun sejumlah pemakaian yang memiliki fungsi sebagai kesatuan sementara dalam mencari makna
  • dapat mengaitkan simbol-simbol linguistik ke dalam simbol-simbol paralinguistik dan ke yang non linguistik
  • dapat melaukan pengulangan atas kata-kata maupun ide yang penting
Menurut Budiman pada tahun 2008, susunan atas bahan menyimak tidak asal-asalan materi semata namun ada juga hal-hal yang mesti menjadi perhatian seorang pengajar, di antarany adalah hal-hal berikut ini...
  • sasaran pelaksanaan kegiatan
  • sasaran atas kompetensi siswa
  • metode pembelajaran yang hendak diterapkan
  • faktor-faktor yang mempengaruhi berhasil atau tidaknya menyimak
Ada empat faktor penting dalam menyimak bila ditinjau berdasarkan komponennya

1. Aspek Pembicara 
Pembicara yang baik yakni pembicara yang memiliki hal-ha;l di bawah ini.
  • penguasaan materinya bagus
  • percaya dirinya begitu nampak
  • bisa berbicara lancar
  • menjaga kontak interaksi dengan para penyimkak
  • mempunyai gaya yang menarik
  • melakukan gaya yang bervariasi
  • pembicaraannya sistematis
2. Aspek Materi
Materi seperti apa yang bagus? Berikut ini adalah ketentuan-ketentuan materi simakan yang baik dan benar.
  • isinya aktual
  • isinya berbobot
  • memiliki manfaat
  • penyajiannya sistematis
  • aspek-aspeknya seimbang
  • topiknya macam-macam
3. Aspek Penyimak
  • Aspek-aspek yang dimiliki oleh seorang penyimak adalah sebagai di bawah ini
  • keadaan kelas yang kondusif
  • siswa-siswa yang siap berkonsentrasi
  • minat yang tinggu untuk kegiatan menyimak
  • akan lebih efektif apabila penyimak memiliki banyak pengalaman
4. Aspek Situasi
  • Aspek situasi meliputi hal-hal dii bawah ini.
  • waktu untuk menyimak
  • saran aspek yang mendukung
  • suasana dari lingkungan


EmoticonEmoticon